CARI

Thursday, September 13, 2018

BAKWAN GORENG KELADI

BAKWAN GORENG KELADI RINDU

Image result for bakwan keladi
Meskipun nasi merupakan makanan favorit dan terinti dari masyarakat Indonesia, namun nyatanya sejak zaman nenek moyang kita banyak sekali makanan - makanan pokok yang dikonsumsi. Mulai dari umbi - umbian, jaung, sagu, dan lain - lain. Tak heran, masih banyak sekali penanaman dari makanan - makanan pokok yang sudah kurang dikonsumsi pada zaman sekarang ini. Salah satunya adalah umbi keladi. Umbi keladi merupakan tanaman yang memiliki sumber makanan pada akarnya. Banyak yang salah mengira talas sebagai keladi, namun nyatanya umbi keladi merupakan umbi yang sangat berbeda dari talas.

Sekarang ini, umbi keladi lebih banyak dimanfaatkan sebagai tanaman hias. Daun yang memiliki bentuk bergelombang yang unik ini merupakan ciri keindahan dari umbi keladi. Namun nyatanya, keladi memiliki manfaat yang sangat baik untuk dimakan loohhh. Bahkan keladi juga dapat dijadikan sumber makanan yang mengandung sumber energi yang banyakkk. Seperti talas, yang dapat dijadikan keripik atau bakwan, keladi juga dapat dijadikan bakwan goreng yang enak dan bergizi.

Seperti namanya, bakwan goreng keladi merupakan suatu makanan ringan yang renyah dengan bahan dasar keladi. Selain dapat dimakan dalam waktu senggang, bakwan keladi juga dapat memberi asupan energi dan memiliki rasa yang enak. Bakwan goreng keladi merupakan makanan yang umum dinikmati oleh suku Tionghoa dan rata - rata masyarakat Bali. 

Bakwan goreng keladi rindu merupakan makanan gorangan yang sehat. makanan ini dimasak tanpa bahan pengawet aman dikonsumsi oleh orang-orang. Bakwan goreng keladi rindu dibuat dengan bahan dasar keladi serta tepung yang renyah. Bakwan goreng keladi rindu juga akan lebih nikmat jika dikonsumsi dengan saosny. Rasa saosny pedas manis sehingga cocok untuk dicampur. 

Bakwan goreng keladi sekarang sudah dijual di Bali dengan harga yang terjangkau. Jika ada teman-teman yang mau mencoba kelezatan dari makanan ini, bisa menghubungi ke nomor telepon 08113920033. Dijamin deh enak sekali looo. 

No comments:

Post a Comment